Sudah saya post, langkah langkah installasi Server Apache Tomcat sebelumnya, untuk pembahasan kali ini adalah membuat Progam JSP sederhana (HELLO WORLD) pada Netbeans, simak tutorial di bawah ini,

1.       Setelah selesai installasi server Apache Tomca t-nya kita langsung saja buka NetBeans nya,

Lalu buat project baru , sperti gambar di bawah ini,


Pilih Java Web – Web Aplication Jika suadah klik next dan akan muncul perintah seperti gambar di bawah ini,


Beri nama project nya, jika ingni mengubah lokasi penyimpanan progam nya, silahkan Brwose – pilih lokasi sesuka hati kalian, jika sudah klik next lagi dan kana muncul perintah seperti gambar di bawah ini,


Perintah ini, menunjukkan supaya kita memilih server yang akan di gunakan pada Project ini, server yang  akan di gunaka adalah (Apache Tomcat 7) yang sudah kita download tadi,
Untuk memilih servernya ,klik add dan akan muncul perintah seperti gabar di bawah ini,


Pilih server Apache yang sesuai kita install tadi, jika sudah , klik next dan akan muncul perintah sepeti gambar di bawah ini,


Perintah di atas , menunjukkan supaya kita memilih dimana kita meng install Server apache tomcat tadi, lihat gambar di bawah ini,


Misalkan saya install di F:\Prosess Installasi\Apache Tomcat\Tomcat,
Dan masukan username dan passwordnya, supaya lebih mudah di ingat, (admin - admin) saja, lalu finish , dan akan muncul perintah seperti gambar di bawah ini,


Setelah muncul perintah seperti gambar di atas, langsung saja RUN, dan SELESAI, jika berhasil , project Sederhana seperti gambar di bawah ini,


Nahh, sudah berhasil, sebenarnya Untuk Installasi Server Apache Tomcat dan Progam Netbeans ini sangat berhubungang, jadi jika ingin membuat progam JSP pada Netbeans, jd harus menginstall Apache Tomcat terlebih dahulu, tetapi ,jika kalian sudah memili Software XAMPP, tidak perlu mengisntall Apache Tomcat pada Laptop/PC kalian, tinggal buka Xampp nya dan start tomcat nya, untuk memilih servernya sama juga ,tinggal pilih di mana kalian install Xampp nya lalu pilih tomcat. selesai,

Cukup sekian pembahsan kali ini, Semoga Bermanfaat!!!